Minggu, 24 Oktober 2010

Pendekatan dan Metode Pembelajaran Matematika


Pendekatan dan metode pembelajaran matematika sebagai  konsep pembelajaran yang merupakan sistem lingkungan yang bisa untuk menciptakan proses belajar pada diri siswa selaku peserta didik dan guru sebagai pendidik dengan didukung oleh seperangkat kelengkapan, sehingga terjadi pembelajaran.  Jadi dalam pembelajaran semua kegiatan guru diarahkan untuk membantu siswa mempelajari suatu materi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar